Road To Triple-J Cup 1 Minggu Sukses, Awal yang baik buat Ronggolawe Nusantara DPW. Gresik yang Baru Terbentuk.

Road To Triple- J Cup sukses digelar hari ini Minggu (02/1) di gantangan Rajawali BC Kedamean, Gresik. Ajang Rodshow pemanasan jelang acara puncak pada Minggu, 16 Februari 2022 besok ini ramai dikunjungi oleh peserta tak terkecuali ketua Triple-J H. Deddy sendiri juga ikut melihat suasana gelaran lomba yang dikawal langsung juri Ronggolawe Nusantara DPW. Gresik yang baru terbentuk.

H. Deddy ketua Triple-J ikut serta foto bersama dengan peserta juara kelas Murai Triple-J Rajawali BC.

Logo resmi Ronggolawe Nusantara DPW. Gresik.

Ajang ini boleh dibilang gelaran perdana Ronggolawe Nusantara DPW. Gresik yang baru terbentuk dan melepaskan diri dari Ronggolawe Nusantara DPW. Jatim 1.

“Alhamdulillah lancar dan sukses mas dan terima kasih untuk tekan-rekan Yriple-J yang mempercayai Rajawali BC sebagai bagian dari Road Show Anniversary Triple-J Cup 1 dan semua acara puncak nanti sukses”. Ujar Joe Ronggolawe.

“Gelaran ini sebagai awal penanda dimulainya era baru khususnya Ronggolawe Nusantara di Gresik dan saya umumkan ke khalayak umum bahwa Ronggolawe Nusantara DPW. Gresik sudah terbentuk”. Sambung Joe Ronggolawe.

Dalam gelaran ini juga di berikan apresiasi utamanya bagi gaco-gaco yang sukses mengikuti gelaran Liga di Rajawali BC dengan mengumpulkan point terbaik selama liga berlangsung baik di latber, Latpres maupun Cup.

Aba sudikin dari SKM bawa Rider juara Liga Murai Batu.

Musafir milik Mr. Farhan sang juara Liga Cucak Hijau.

Juara Liga Cendet Jaguar dari Libas SF Sidoarjo.

Foto juara kelas cucak hijau

 

3 besar Liga Murai Batu.

Berikut daftar juara selengkapnya:

 

 

Apa reaksi Anda?

Trending

Terkait

© 2024 Hak Cipta BeritaRN.com